HIT MUSIC STATION Flashback,News Flashback: Lagu Nuansa Bening

Flashback: Lagu Nuansa Bening

Lagu Nuansa Bening merupakan hits milik Keenan Nasution yang dipopulerkan pada tahun 1978 dalam album Di Batas Angan-Angan. Album ini merupakan awal karir solo Keenan Nasution setelah sebelumnya sempat bergabung bersama Guruh Gipsy, Sabda Nada serta Badai Band.

Keenan sendiri bukanlah musisi ‘abal-abal’ di Indonesia. Sederet karya pernah ia telurkan, salah satunya adalah kolaborasi dengan Benyamin S dan menghasilkan album Biang Kerok yang fenomenal.

Fimela

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Related Post